Senin, 02 Juni 2021, Alvian Chandra
Menjadi marketleader tidaklah mudah. KING KOIL sebagai brand terunggul di Indonesia perlu untuk meningkatkan kualitas produk mereka, walaupun kondisi ditengah pandemi seperti ini. Pada bulan Maret 2021 lalu. KING KOIL dengan mendadak menghilangkan salah satu produk nomor 1 mereka yaitu MASTERPIECE. Tentu kita menunggu penggantinya, lalu pada bulan mei 2021 dirilis koleksi terbaru yaitu THE NEW SIGNATURE. Dan tentunya ada produk reborn dari MASTERPIECE ini.
Dibuat sebagai nomor 1 untuk kenyamanan tidur anda dan menciptakan kualitas tidur maksimal. Namun apasih yang bikin beda Masterpiece ini dengan kasur kasur lainnya ?
Auto Response Gold Coil
Auto Response Gold Coil ini merupakan upgrade dari Gold Coil Signature. Yang memiliki kelebihan untuk memberikan respon otomatis yang dibutuhkan oleh badan kita ketika tidur. Namun tetap dapat memberikan efek kenyamanan.Spring ini juga sudah dilengkapi dan diperkuat dengan German Themal Gold Coating Technology. Sehingga Spring dengan chrome emas ini memilki ketebalan yang lebih dibanding yang standard.
Seperti yang terdapat di gambar disebelah ini. Spring ini menggunakan Spring yang cukup tinggi selain untuk meningkatkan durabilitas, namun dapat juga memberikan kenyamanan tidur yang maksimal. Sehingga saat kita tertidur efek yang dirasakan oleh tubuh kita merupakan Medium Soft. Namun ketika kita sudah terlelap cukup lama. Maka otomatis kita akan merasakan sensasi Firmnya.
Auto Body Zoning System
Zoning System ini diciptakan sehingga kasur kita dapat menyesuikan dengan berat bagian bagian tubuh kita sehingga menghindari pegal karena posisi kasur terlalu keras / terlalu empuk. Zoning system ini membuat kita dapat menyesuikan diri dengan kasur secara otomatis.
Zoning System menyesuikan dengan berat seluruh part tubuh kita yang berbeda - beda. Sehingga kalian tidak perlu takut untuk membeli kasur KING KOIL. Apakah itu akan terlalu empuk / terlalu keras. Lalu kelebihan lainnya ini dapat digunakan oleh seluruh umur baik dari muda - tua.
Duratech Fiber - Coil Cover
Karena seluruh produk new signature ini sudah menggunakan Pocket Spring. Jadi pada umumnya per akan dibungkus oleh kain sehingga dapat berdiri independen. Tidak menggunakan kain yang murah, KING KOIL sendiri menggunakan Cover berbahan duratech sehingga diharapkan dapat memberikan kelenturan maksimal, dan keseimbangan yang sama terhadap seluruh permukaan kasur.
Talalay Latex / Talalay Embrace
Talalay latex merupakan proses pembuatan latex yang menggunakan sistem talalay. Sistem talalay ini merukapan sistem pembuatan latex yang sangat teliti dan memerlukan proses yang panjang. Sehingga membuat latex memiliki kelenturan yang sangat lentur. namun tidak berbau dan tidak mudah mengeras.
Talalay Latex pada KING KOIL ini memberikan kenyamanan sehingga countur kasur ini dapat menyesuaikan dengan countur tubuh kita. Sehingga dapat digunakan untuk perawatan tulang belakang.
Lalu Talalay Latex ini merupakan 100% Natural Organic resources. Sehingga bahan yang digunakan ini sudah anti bakteri, debu, dan tungau. Sehingga lebih higenis. Selain itu Talalay Latex ini dapat membuat kasur menjadi lebih flexible dapat digunakan untuk perawatan tulang belakang.
VGuard Technology & Horse Hair Fibre
Nah bahan ini salah satu yang membuat beda dari kasur Masterpiece yg baru. Produk ini dilengkapi dengan VGuard Technology. Dengan menerapkan sistem standar higenis yang baru dengan sistem yang diambil dari USA. Membuat produk ini anti tungau, anti jamur, anti bakteri, dan anti tungau. Dipercaya dapat menghilangkan 99% micro organisme dan keberadaan bakteri yang terdapat / muncu; di kasur anda.
Horse Hair Fibre ini adalah lapisan pengganti yang hanya digunkaan untuk masterpiece ini. Rambut kuda ini memilki bahan yang lebih lentur namun lebih kuat dibanding dengan bahan cover lainnya. Selain itu Horse hair ini menggunakan natural material resources. sehingga membuat kasur lebih healty environment dan memberikan kenyamanan tidur yang baik
Thanks for Reading !!!
Nama saya Alvian Chandra, jadi menurut kamu apakah ini worth it untuk dibeli ??? Yuk share cerita ini ke teman - teman mu yang pingin banget punya kasur mewah dirumah dia.
Silahkan tinggalkan pertanyaan di kolom komentar / kolom dibawah ini, dan tunggu jawaban kami, dan solusi dari kami.
*Kritik & Sanggahan dapat diberikan kepada kami, melalui kolom komentar / whatsapp ke nomor diatas.
Comments